Cara Flash Vivo Y923 Via Research Downloader

Cara Flash Vivo Y923  Via Research Downloader
flash vivo y923
Cara Flash Vivo Y923 Via Research Downloader ini bisa anda gunakan untuk mengatasi berbagai masalah Vivo Y923 seperti halnya Bootloop, Lupa Pola, Hank dan lain lain.
Cara Flash Vivo Y923 ini sudah kami uji coba dan terbukti sukses.

Untuk melakukan flashing silahkan anda donwload bahan-bahannya terlebih dahulu.
BAHAN-BAHAN FLASHING
Baca Juga :



Cara Flash Vivo Y923 Via Research Downloader
  1. Download Firmware Vivo Y923, Driver Speadrum dan Tool Flash Research Downloader R4.0.0001
  2. Setelah anda selesai mendownload kemudian Ekstrak semua file dalam folder komputer
  3. Kemudian Instal Usb Driver Speadrum dikomputer anda.
  4. Selanjutnya buka dan jalankan Tool Flash Research Downloader R4.0.0001 dengan cara Run As Administrator, lalu pada tab roda gigi 1 klik dan arahkan kedalam folder dimana Firmware disimpan, klik pada firmware lalu klik Open, Secara otomatis Firmware termuat oleh Research Downloader
  5. Pastikan Firmware termuat sempurna seperti pada gambar.
  6. Kemudian klik tab roda gigi 2, atur main page, Setting seperti gambar berikut.
  7. Klik Backup dan pastikan semua List tercentang
  8. Siapkan Vivo Y923 dalam kondisi mati
  9. Pada Research Download klik Play
  10. Hubungkan Vivo Y923 ke PC atau Komputer menggunakan Usb Kabel data (gunakan usb original dan bagus), sambil menekan Tombol Volume Up. (Pastikan Usb Driver Terinstal dengan baik sehingga Vivo Y923 terdeteksi oleh Research Download). jika berhasil terhubung Proses Flashing akan berjalan dan memakan waktu beberapa menit.
  11. Setelah proses Flashing selesai maka akan muncul tanda PASS pada Research Download
  12. Jika sudah selesai, Cabut Vivo Y923 dari komputer dan nyalakan (proses booting awal, pertama kali setelah Flashing akan memakan waktu beberapa menit, harap sabar menunggu sampai booting selesai)
  13. Proses Instal Ulang atau Flashing Vivo Y923 selesai.
Demikian Cara Flash Vivo Y923 100% Sukses menggunakan Research Download
Semoga informasi ini bermanfaat dan jangan ragu tanyakan lewat kolom komentar apabila anda menemui kendala.

Download Kumpulan Firmware Vivo All Model

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Flash Vivo Y923 Via Research Downloader"

Post a Comment